thumbnail

Topic

Technical equipment testing

Volume

Volume 65 / No. 3 / 2021

Pages : 241-247

Metrics

Volume viewed 30 times

Volume downloaded 24 times

DEVELOPMENT AND TESTING OF BED FORMER IMPLEMENT POWERED BY HAND TRACTORS

PENGEMBANGAN DAN PENGUJIAN IMPLEMEN PEMBUAT GULUDAN DENGAN SUMBER DAYA TRAKTOR TANGAN

DOI : https://doi.org/10.35633/inmateh-65-25

Authors

Mustaqimah Mustaqimah

Department of Agriculture Engineering, Syiah Kuala University

(*) Ramayanty Bulan

Department of Agriculture Engineering, Syiah Kuala University

Syafriandi Syafriandi

Department of Agriculture Engineering, Syiah Kuala University

Reza Imanda

Department of Agriculture Engineering, Syiah Kuala University

Uzair Uzair

Department of Agriculture Engineering, Syiah Kuala University

Dewi Sartika T.

Department of Civil Engineering, Nusa putra University

Agustami Sitorus

Research Centre for Appropriate Technology, National Research and Innovation Agency (BRIN)

(*) Corresponding authors:

[email protected] |

Ramayanty Bulan

Abstract

Soil tillage, like making raised beds, is time-consuming and labour-intensive if it is done without the help of mechanization. Therefore, this study aims to develop and test a bed former powered by a hand-tractor for upland. It was carried out in the experimental field (sandy clay loam texture) at a furrower depth of 15cm and 20cm with a tractor forward speed of 0.5m/s. The bed's former design results have dimensions of length, width, and height of 1200 x1000 x 820 mm. The performance test results showed an increase in tillage depth resulted in increased bed height, bed width, bed width, and slip. However, field capacity decreases with increasing tillage depth. The bed former's performance was found to be satisfactory in general.

Abstract in Indonesian

Pengolahan tanah, seperti membuat guludan, memakan waktu dan tenaga jika dilakukan tanpa bantuan mekanisasi. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan menguji alat pembentuk guludan yang ditarik oleh traktor tangan untuk lahan kering. Penelitian ini dilakukan pada plot percobaan (tekstur tanah lempung berpasir) pada kedalaman pengolahan tanah 15cm dan 20cm dengan kecepatan maju traktor 0.5m/s. Hasil desain alat pembentuk guludan memiliki dimensi panjang, lebar, dan tinggi masing-masing sebesar 12001000820 mm. Hasil uji performansi menunjukkan peningkatan kedalaman pengolahan mengakibatkan peningkatan tinggi guludan, lebar atas guludan dan lebar bawah guludan serta slip. Namun, kapasitas lapangan menurun dengan bertambahnya kedalaman pengolahan tanah. Kinerja pembentuk guludan secara umum sangat memuaskan.

IMPACTFACTOR0CITESCORE0

Indexed in

Clarivate Analytics.
 Emerging Sources Citation Index
Scopus/Elsevier
Google Scholar
Crossref
Road